Kamis, 23 Juni 2022

Kriteria Open Recruitment Guru SIT Al-Adzkia

πŸ‘‰ Guru SDIT AL-Adzkia 


# Guru PJOK

Kualifikasi :

1. Muslim

2. Pendidikan min. S1 PGSD Penjas/S1 PJOK


# Guru Bahasa Arab

Kualifikasi : 

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan min S1 Bahasa Arab

3. Mampu berbahasa arab aktif/pasif


# Guru Tahfidz

Kualifikasi :

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan minimal SMA

3. Memiliki hafalan minimal 3 juz

4. Pernah belajar metode Wafa ( diutamakan ) atau Ummi


# Penjaga Sekolah/Satpam

Kualifikasi :

1. Muslim

2. Pendidikan min SMA 


πŸ‘‰ Guru SMPIT AL-Adzkia

# Guru Bahasa Jawa

Kualifikasi :

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan min S1


# Guru TIK

Kualifikasi :

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan min SMK Informatika


# Guru Tahfidz

Kualifikasi :

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan min SMA 

3. Memiliki Hafalan min 3 Juz

4. Pernah belajar metode Wafa ( diutamakan ) atau Ummi


# Guru Pramuka

Kualifikasi :

1. Muslim/Muslimah

2. Pendidikan min SMA


πŸ‘‰ Guru PAUDIT AL-Adzkia

# Guru Pendamping

Kualifikasi :

1. Muslimah

2. Pendidikan min SMA 


# Operator

Kualifikasi :

1. Muslimah

2. Pendidikan min SMA

3. Paham teknologi informasi

--------------------------------------------

πŸ‘‰ Kualifikasi Umum πŸ‘ˆ

1. Mampu membaca Al-Qur'an dengan fasih

2. Jujur dan bertanggung jawab

3. Memiliki integritas yg tinggi

4. Berakhlakul karimah

5. Tidak merokok

6. Bisa bekerja dalam tim

7. Domisili Jombang diutamakan

8. Memiliki pengalaman diutamakan 

--------------------------------------------

πŸ‘‰ Berkas Lamaran : 

1. Surat Lamaran

2. CV

3. FC Ijazah Terahir & Sertifikat yg dimiliki

4. FC Transkrip Nilai

5. FC KTP

6. Pas Foto 4x6 1 lbr.

Lamaran Terahir : 08 Juli 2022

Kirim Dilink ini berkasnya : Permohonan Pegawai Baru

Berkas yg asli dibawa ketika tes wawancara

--------------------------------------------

Chanel YouTube SDIT AL-Adzkia πŸ‘‡πŸ‘‡πŸ‘‡

https://www.youtube.com/c/myaladzkia/featured







7 komentar:

  1. Balasan
    1. mungkin filenya kebesaran ato pas bersamaan dg peserta lain.
      silahkan d cb lagi jgn putus asa, siapa tahu rizqi anda

      Hapus
  2. Assalamualaikum
    Saat ini saya masih menjadi operator di lembaga lain, apakah saya masih boleh melamar sebagai operator di lembaga anda ?
    Saya berpengalaman 6 tahun menjadi operator.
    Terimakasih

    BalasHapus
    Balasan
    1. wa alaikum slm wr wb. agar lebih pasti dan terkonsentrasi dalam bekerja maka silahkan anda memilih salah satu saja

      Hapus
  3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  4. Kalau saya kebetulan sekarang lagi sambi kerja. s1 sosiologi apakah boleh mengambil guru tik atau operator diyayayas pendidikan tersebut

    BalasHapus
    Balasan
    1. boleh asalkan jam mengajar anda tidak bersebrangan dengan jam kuliyah

      Hapus